Quick Facts
- Dengan bahan aktif pengendali penyakit blas No. 1 di dunia
- Fungisida sistemik bersifat Preventif (protectan), Kurativ dan Anti Sporulan
- Diserap oleh akar dan daun, ditranslokasikan keseluruh bagian tanaman
- Menghentikan pertumbuhan miselia (germinasi dan infeksi) dan sporulasi jamur dan mampu mencegah infeksi sekunder
Bahan Aktif
Tricyclazole 750 gr/kg
Supporting Documents
Product Overview
Cara Kerja : bersifat protektif, kuratif dan anti sporulan denga cara menghambat biosintesa melanin, zat yang dibutuhkan dalam struktur dinding sel jamur patogen. Blastgone bekerja secara sistemik dan tidak mudah tercuci air hujan.
Dosis : 1 - 2 sachet per tangki pada umur 15, 60 dan 70 Hari Setelah Tanam
Labels and SDS
Crops
Padi
Target Control For Padi
This product delivers effective control against the following:
- Penyakit Blas (Pyricularia oryzae)
Pestisida harus digunakan sesuai dengan dosis/konsentrasi rekomendasi dan interval aplikasi yang dianjurkan dalam label atau pada label tambahan yang disertakan. Praktek budidaya pertanian yang baik perlu diketahui dan diimplementasikan saat penggunaan produk ini. FMC tidak bertanggung jawab atas kehilangan atau kerusakan yang diakibatkan oleh penggunaan dengan cara apapun yang tidak sesuai dengan rekomendasi yang diberikan oleh FMC. Pengguna sepenuhnya menanggung semua resiko terkait penggunaan yang tidak direkomendasikan.
Full crop listing
- Padi