Pineapple
Buah nanas adalah salah satu jenis buah tropikal. Disebut demikian karena tumbuhan nanas berasal dari kawasan tropis dengan kondisi lingkungan lembab. Nanas merupakan buah umum bagi masyarakat Indonesia. Buah ini sering dikonsumsi sehari-hari, seperti menjadi bagian sajian kuliner bernama rujak. Selain itu, nanas juga dapat dioleh menjadi jus yang menyegarkan dan menyeahtkan. Meski sangat jamak di kehidupan masyarakat Indonesia, namun sebenarnya tanaman ini bukan berasal dari Indonesia.
Produk Terkait
Pilih produk untuk mempelajari bagaimana penggunaannya pada tanaman ini